BALAI PROTEKSI TANAMAN PERKEBUNAN PONTIANAK
DIREKTORAT JENDERAL PERKEBUNAN

Bioekologi dan Cara Pengendalian Pengisap Bunga Lada (Diconocoris Hewetti)

Diposting     Rabu, 02 Maret 2022 01:03 pm    Oleh    Admin Balai Pontianak



Oleh: Ririn E. Manurung, S.Si (POPT Ahli Pertama-BPTP Pontianak)

Salah satu faktor utama yang dapat menurunkan produksi lada adalah serangan hama. Serangan hama dapat terjadi sejak tanaman di pembibitan hingga produktif di lapangan. Bagian tanaman yang diserang antara lain bunga, buah, pucuk, cabang, dan batang. Serangan pada bagian yang produktif dapat berakibat langsung terhadap kehilangan hasil.

Baca artikel selengkapnya di sini>>>


Bagikan Artikel Ini