BALAI PROTEKSI TANAMAN PERKEBUNAN PONTIANAK
DIREKTORAT JENDERAL PERKEBUNAN

TEKNIK MENUMBUHKAN TUBUH BUAH GANODERMA DI MEDIA PASIR

Diposting     Rabu, 26 Oktober 2022 02:10 pm    Oleh    Admin Balai Pontianak



disusun oleh Moch. Yadi Nurjayadi, S.Si
POPT Ahli Pertama BPTP Pontianak

Jamur Ganoderma diketahui dapat ditumbuhkan dengan cepat pada kayu karet yang ditanam di media pasir (Singh et al. 2014). Laboratorium Lapangan BPTP Pontianak telah melaksanakan kegiatan ini dengan beberapa modifikasi. Tujuan kegiatan ini adalah mengetahui pengaruh media pasir terhadap laju infeksi miselium Ganoderma. Miselium Ganoderma yang sudah tumbuh di kayu karet ini akan menghasilkan tubuh buah. Susanto et al. (2013) menjelaskan lajuinfeksi Ganoderma akan lebih dicepat penyebaran dan kejadian penyakitnya di media pasir dibandingkan dengan media tanah lainnya khususnya yang berlempung.  

Baca artikel selengkapnya di sini>>>


Bagikan Artikel Ini