MENGENAL KLON KARET RRIC 100: KLON RESISTEN PENYAKIT GDK PESTALOTIOPSIS
Diposting Kamis, 29 Agustus 2024 07:08 amOleh: Moh. Salman Akhyar, S.Si
POPT Ahli Muda BPTP Pontianak
Karet (Hevea brasiliensis) merupakan salah satu komoditas perkebunan utama di Indonesia. Berdasarkan catatan Badan Pusat Statistik (BPS), luas perkebunan karet Indonesia meningkat stabil selama satu dekade terakhir. Pada tahun 2016, perkebunan karet mencapai luas total 3,64 juta Ha. Pada tahun 2022 luas perkebunan karet di Indonesia sebesar 3,83 juta Ha atau meningkat 1,32 persen dibandingkan pada tahun sebelumnya yang sebesar 3,78 juta Ha pada 2021.
Bagikan Artikel Ini