MENGGALI POTENSI BAKTERI PSEUDOMONAS SEBAGAI AGEN PENGENDALI HAYATI PENYAKIT BUSUK PUCUK PADA TANAMAN KELAPA SAWIT
Diposting Jumat, 06 September 2024 01:09 pmOleh : Sunarti,SP)*
) * POPT Ahli Madya Pada Balai Proteksi Tanaman Perkebunan Pontianak
Penyakit busuk pucuk pada kelapa sawit telah dua kali ditemukan pada sampel yang diidentifikasi di Laboratorium Lapangan BPTP Pontianak. Sampel tanaman sakit berasal tanaman kelapa sawit belum menghasilkan berumur sekitar dua tahun. Gejala serangan penyakit adalah pucuk kelapa sawit membusuk berwarna cokelat, berbau tidak sedap dan mudah untuk dicabut
Bagikan Artikel Ini